Sunday, September 5, 2021

OPERASI HITUNG PECAHAN 8

MENGURUTKAN BERBAGAI BENTUK PECAHAN

Untuk dapat mengurutkan berbagai bentuk pecahan (pecahan biasa, campuran, desimal, dan persen) kita harus mengubah pecahan-pecahan tersebut menjadi bentuk yang sama. Setelah itu baru kita dapat mengurutkannya.

Contoh:

Perhatikan pecahan berikut ini!

Urutan pecahan dari terbesar yang tepat adalah .....
a. Diubah ke bentuk pecahan
b. Diubah ke bentuk desimal

c. Diubah ke bentuk persen

Jadi, urutan pecahan dari yang terbesar adalah 

Catatan: Silahkan diubah ke salah satu bentuk yang menurut kalian mudah!!!

LATIHAN SOAL

No comments:

Post a Comment

T.4 SUBTEMA 1 PB 6

 BAHASA INDONESIA 3.2 Menggali isi teks penjelasan (eksplanasi) ilmiah yang didengar dan dibaca. PPKN 3.3 Menelaah keberagaman sosial, buday...